13
|
LAPORAN PRAKTIKUM
PEMROGRAMAN
DESKTOP JAVA
Modul 3
& 4
Disusun
Oleh :
HERI PURNAMA
125410101
TI 03
UPT LABORATORIUM
Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer
AKAKOM
Yogyakarta
2014
2.a ). TUGAS
·
Listing Program
private void btnHitungActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent evt)
{
// TODO add your handling code here:
float
num1=Float.parseFloat(txtAngka1.getText());
float num2=Float.parseFloat(txtAngka2.getText());
int i = cbOperator.getSelectedIndex();
int hasil=0;
switch (i){
case 0:
hasil=(int)
(num1+num2);break;
case 1:
hasil=(int)
(num1-num2);break;
case 2:
hasil=(int)
(num1*num2);break;
case 3:
hasil=(int)
(num1/num2);break;
case 4:
hasil=(int) (num1%num2);
}
txtHasil.setText(Integer.toString(hasil));
}
|
·
Running Program
3).KESIMPULAN
·
JList dan Jcombobox mempunyai fungsi yang hampir sama,
yaitu :
1.
Sama-sama memberi kesempatan
bagi user untuk memilih dari suatu kumpulan daftar.
2.
JComboBox adalah gabungan antara JList dan JTextBox.JList sendiri dapat diatur agar bisa melakukan
multiple choice atau pemilihan lebih dari 1 kalimat atau data ,dll dalam daftar
yang telah ada, JList akan menampilkan daftar pilihan lebih
dari 1 baris yang akan diletakkan dalam 1 kotak.
·
JComboBox digunakkan melakukan penambahan pengisian atau disunting
tetapi secara deafault bersifat non-editable.Pilihan dalam ComboBox hanya
terlihat dalam 1 baris, yang lain akan muncul bila diklik.
4).LISTING TERLAMPIR
2.a).TUGAS
·
Listing Program
private void
btnHitungActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent evt) {
// TODO add your handling code here:
String angka1, angka2 = null;
angka1 = (String) JOptionPane.showInputDialog(this,
"Angka Pertama :",
"Input",
JOptionPane.PLAIN_MESSAGE,
null, null, "");
if((angka1 !=
null)&&(angka1.length()>0)){
angka2 = (String) JOptionPane.showInputDialog(this,
"Angka Kedua
:",
"Input",
JOptionPane.PLAIN_MESSAGE,
null, null,
"");
if((angka2
!=null)&&(angka2.length()>0)){
int jumlah =
Integer.parseInt(angka1) + Integer.parseInt(angka2);
JOptionPane.showMessageDialog(this,
angka1+
" di tambah
"
+angka2+ " =
" +
jumlah);
}
}
}
|
private void
btnExitActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent evt) {
// TODO add your handling code here:
JOptionPane.showMessageDialog(this, "Terima Kasih Telah
Menggunakan Aplikasi Ini !!!","Terima Kasih",
JOptionPane.INFORMATION_MESSAGE);
System.exit(0);
}
|
·
Running Program
3).KESIMPULAN
·
Melalui JtabbedPane digunakan untuk membuat suatu pertanyaan dalam sebuah kotak
dialog,yang dalam pembuatannya kotak dialog
dalam swing yang mengacu pada class JoptionPane,
Sehingga untuk mengaksesnya dibutuhkan
statemen yaitu import javax.swing.JoptionPanel.
·
Fungsi dari kotak dialog dalam aplikasi ini adalah untuk berkomunikasi dengan user/pengguna.
4).LISTING TERLAMPIR
0 komentar:
Post a Comment
Thanks For Your Feedback.